Cerita Sura Baya Surabaya itu kiasan??

Mungkin sebagian dari kita sudah sering mendengar kisah asal usul nama Kota Surabaya. Dikisahkan kalau dulu pernah ada perkelahian antara (Hiu) dan Baya (Buaya) didaerah yang sekarang bernama Surabaya. Perkelahian ini terjadi karena Hiu itu ingin menguasai/menyerang sungai yang selama ini menjadi kekuasaan Si Buaya.

Semula saya kira cerita ini hanya kisah Fabel biasa. Tapi setelah obrolan saya dengan Bapak-bapak di kantor, ternyata dia bilang ada makna kiasan dibalik cerita perkelahian hiu dan buaya tersebut.

Kisah ini katanya terkait dengan Pertempuran antara Raden Wijaya dengan Continue reading “Cerita Sura Baya Surabaya itu kiasan??”