Jose Mourinho. Tidak Terkalahkan Dalam 9 Tahun 148 Pertandingan Kandang

Kemenangan Real Madrid atas Levante di Santiago Bernabeu pada Sabtu malam (waktu spanyol) menjadi pertandingan liga ke 148 Jose Mourinho di kandang tanpa terkalahkan.

Jose Mourinho hanya pernah kalah satu kali selama menjadi pelatih kepala. Kekalahan itu terjadi tanggal 23 Februari 2002 ketika FC Porto berhadapan dengan Beia Mar. Selama sembilan tahun kemudian, Jose mourinho mencatatkan 123 kemenangan dan 25 seri pada pertandingan kandangnya dengan timnya memasukkan gol sebanyak 333 gol (2.25 gol per pertandingan) dan kemasukan 87 gol (0.59 gol per pertandingan). Hal ini dilakoninya di Portugal bersama FC Porto, di Inggris (England) bersama Chelsea FC,  di Itali bersama Inter Milan dan di Spanyol bersama Real Madrid.Ke 12 pertandingan yang telah dimenangkan Real Madrid di Bernabeu musim ini tak lain menunjukkan bahwa Jose Mourinho telah menikmati “kandangnya” di Bernabeu. Boss dari Portugal ini hanya kalah satu kali di kandang pada pertandingan liga dari total 166 selama melatih di empat negara. 

Daftar tidak terkalahkan Jose Mourinho di pertandingan kandang di 4 Negara 4 Klub selama 148 pertandingan 9 tahun lihat disini Klik

Saya terjemahkan dan disesuaikan dari Source Asli: http://www.realmadrid.com/cs/Satellite/en/1330042390518/noticia/Noticia/Nine_year_home_unbeaten_streak_2011-02-19.htm

Hala Madrid New Formation.. Real Madrid Team Squad: 2nd Half Season 2010/2011

Source Picture: http://www.realmadrid.com/cs/Satellite/en/1193041476158/Plantilla/1193041476158.htm

There are change in Real Madrid team squad for second half season 2010/2011:

Mahamadou_Diarra was sold to Monaco.

New Player is Emmanuel Adebayor that was bought from Manchester City.

Player Position, Name and Costum number

Goal Keeper: Cassilas (1), Dudek (25) and Adan (13).

Defender: Pepe (3), Ramos (4), Albiol (18), Carvalho (2), Marcello (12), Garay (19) and Arbeloa (17) .

Midfielder: Continue reading “Hala Madrid New Formation.. Real Madrid Team Squad: 2nd Half Season 2010/2011”